Internal Audit
&
Management Review Training

internal_audit_pichet_w

MMS Indonesia – Internal Audit & Management Review Training. Manfaat dilakukannya pelatihan Audit Internal dan Tinjauan Manajemen:

  1. Peserta pelatihan mampu memahami serta menguasai persyaratan Audit berdasakan ISO 19011.
  2. Peserta Mampu melaksanakan Audit Mutu Internal secara efektif
  3. Peserta mengetahui dan memahami persyaratan serta kompetensi sebagai seorang auditor internal.
  4. Peserta Mampu mengevaluasi dan menganalisa serta mampu memberikan tindakan perbaikan terkait dengan hasil temuan audit internal.
  5. Peserta mampu mempersiapkan tools untuk audit eksternal badan sertifikasi.
  6. Peserta memahami apa yang dimaksud dengan Management Review dan tata cara peklaksanaannya.
  7. Peserta mampu melaksanakan Management Review dengan baik dan sesuai dengan standar.

Materi Pelatihan Audit Internal dan Tinjauan Manajemen sebagai berikut :

  1. Review ISO 19011 – Panduan Audit Sistem Manajemen.
  2. Review 9001:2015 – Sistem Manajemen Mutu ISO.
  3. Penjelasan dan tatacara audit internal dan audit eksternal.
  4. Tata cara pelaksanaan audit internal dan ekternal serta dokumentasinya.
  5. Komponen yang terlibat dalam audit internal dan eksternal.
  6. Analisa penyimpangan dan penetapan tindakan koreksi dan pencegahan
  7. Penutupan tindakan koreksi dan pencegahan serta pengendaliannya.
  8. Simulasi audit.
  9. Pelaksanaan tinjauan manajemen dan dokumentasinya sesuai dengan standar.
Open chat
Hubungi Kami
Scan the code
MMS Indonesia
Hello,
Can we help you?